SukmaKueKu
Bahan-bahan 12 potong
- 5 butir kuning telur resep perkedel enak
- 1 butir telur antero
- 65 gram gula pasir halus
- 30 gram tepung terigu protein rendah
- 20 gram coklat bubuk
- 60 gram menteg, cairkan bersama 100 gram coklat blok
- Bahan Ganache
- 2 sendok makan bubuk whippy cream
- 150 ml air
- 100 gram coklat block, potong dadu
Langkah 20 menit
- Kocok telur dan gula pasir hingga mengembang da kental
- Masukkan tepung terigu, coklat bubuk, ayak. kocok asal rata dengan low speed
- Tambahkan mentega dan coklat cair. Aduk hingga tercampur rata. (saya tetap pakai low speed, aduknya)
- Tuang adonan ke loyang ukuran 24x26 yg sudah dialasi kertas roti dan olesan margarine
- Panggang adonan dalam oven suhu 190 derajat, kurang lebih 18 menit. Jangan terlalu lama kawatir cake jadi kering.
- Dinginkan cake, olesi butter cream coklat atau sesuai selera Gulung, padatkan.
- Siram cake dengan ganace coklat kalau suka. Cake akan lebih nyoklat banget..
- Setelah ganache set, cake bisa dipotong dan disajikan
- Cara buat ganache.. aduk rata bubuk cream dan air lalu panaskan di atas kompor, terlihat gelembung didih di pinggir wadah. Matikan kompor, masukkan potongan coklat aduk terus hingga tercampur rata, dan kental. ganache siap dipakai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar